Wednesday, December 11, 2019

Cara mudah input tugas dan ulangan siswa di seTARA daring

Cara input tugas dan ulangan di seTARA daring     Tugas siswa bisa berupa file yang di upload atau copy paste dari file yang sudah ada, bisa juga soal langsung diketik di menu yang disediakan, lebih jelasnya simak tutorial berikut: 1. Klik tugas -> Tambah Tugas  2. Isi kolom yang disediakan, tenggang waktu pengerjaan adalah batas akhir siswa mengerjakan tugas, setelah habis tanggal, siswa sudah tidak bisa mengerjakan soal tersebut,...

Cara mudah isi pelajaran di seTARA daring

Menu pelajaran merupakan salah satu inti dari pembelajaran online seTARA daring, menu ini berisi 4 kolom, yaitu Materi, Tugas dan Penilaian dan Diskusi pada kesempatan ini, penulis akan berbagi tentang cara mengisi materi pelajaran. cekidot, 1. Klik pelajaran -> Tambah Kegiatan Pembelajaran  2. Isi kolom berikut, khusus "PRASYARAT" untuk materi pertama atau modul pertama diisi tidak ada. dan untuk materi atau modul selanjutnya diisi...

Cara isi materi silabus seTARA daring

Dalam proses pengisian Silabus atau materi pembelajaran di seTARA daring sebenarnya menggunakan cara yang sama, diantaranya  dengan : 1. Meng copy Materi dari aplikasi seTARA daring melalui laman SUMBER BELAJAR 2. Meng copy Materi dari internet (selain SUMBER BELAJAR)  3. Mengunggah file dari komputer/laptop pengguna (file yang dapat diunggah di aplikasi ini yaitu file dengan format PDF, Word, Excel, JPG ataupun MP4 atau Video) Oke...

Monday, December 9, 2019

Cara mudah buat Akun Guru di seTARA daring

1. Buka  http://setara.kemdikbud.go.id/kesetaraan 2. Pilih program yang akan diikuti (Paket A, Paket B atau PakeT C) 3. klik pada kolom "DAFTAR" 4. Klik pada kolom "GURU" kemudian isi formulir tersebut,      Nama lengkap diisi nama lengkap guru yang mendaftar     Username diisi dengan nama pendek, username juga digunakan untuk log in ketika akun sudah selesai dibuat, untuk itu pakai nama yang mudah,...